Referat Mola Hidatidosa PDF
Panduan Praktik Klinis Ginekologi Tentang Mola Hidatidosa Literasi Perawat
4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Konsep Penyakit 1. Pengertian Mola Hidatidosa merupakan penyakit yang berasal dari kelainan pertumbuhan Trofoblas plasenta atau calon plasenta dan disertai dengan degenarasi kristik villi dan perubahan hidopik.
MOLA HIDATIDOSA LeviiMedical
Share To Social Media: Patofisiologi mola hidatidosa berkaitan dengan gangguan proliferasi trofoblas saat pembentukan plasenta. Mola hidatidosa merupakan bentuk hiperplasia trofoblas difus, dimana vili-vili yang terbentuk sebagian besar bersifat hidropik. Bagaimana terjadinya masalah saat proliferasi hingga kini belum dapat dijelaskan secara.
NURSE (Nonstop, Unsatisfied, Responsive, Skilled, Empathy) PATHWAY MOLA HIDATIDOSA
Komplikasi Mola Hidatidosa PDF
15 2.2.2.9. Disseminated Intravaskular Coagulation (DIC) Pada pasien mola hidatidosa, tromboplastin yang terdapat pada jaringan plasenta dilepaskan ke dalam sirkulasi maternal sehingga
Mola Hidatiforme Enfermagem Ilustrada
Mola hidatidosa adalah komplikasi saat masa kehamilan yang jarang terjadi, tetapi tetapi dapat menjurus ke komplikasi yang jauh lebih serius. mola hidatidosa adalah kondisi yang perlu segera ditangani. Diketahui, setidaknya, 1 dari 1000 kehamilan berpeluang menjadi hamil anggur. Plasenta tidak dapat berkembang secara normal saat hamil anggur.
mola hidatidosa
Mola Hidatidosa: Pengertian, Penyebab, dan Cara Mengobatinya. dr Peter Fernando. Desember 23, 2022. Info Kesehatan. Informasi Kesehatan, mola hidatidosa adalah, tips kesehatan. Mola hidatidosa adalah kondisi tidak ditemukannya pertumbuhan janin akibat hampir seluruh vili korialis (lapisan dinding rahim khusus terkait kehamilan) mengalami.
mola hidatidosa
527jku.unram.ac.id Jurnal Kedokteran Unram 2021,10(3):527-530 ISSN 2301-5977, e-ISSN 2527-7154 LAPORAN KASUS ⎯ CASE REPORT Mola Hidatidosa Kehamilan 11 Minggu pada Wanita Usia 43 Tahun Cipta Pramana1*, Charity Harlim1, Rizania Raudhah Nisfita2, Dina Nihayati2, Annesa Saraswati2 PENDAHULUAN
Mola Hidatidosa PPT PDF
Penyebab Hamil Anggur. Hamil anggur disebabkan karena adanya ketidakseimbangan kromosom selama kehamilan. Sel manusia normal pada umumnya mengandung 23 kromosom. Tapi, saat hamil anggur terjadi, ada satu set kromosom ekstra dari ayah yang menggagalkan pembuahan. Pada akhirnya, yang ada pada rahim adalah gumpalan-gumpalan kista berbentuk anggur.
Mola Hidatidosa ppt Septian Ary L Academia.edu
Penyebab. Hamil anggur terjadi ketika kesalahan genetik terjadi selama pembuahan sel telur oleh sel sperma, atau proses pembuahan yang tidak normal. Pada kondisi kehamilan yang sehat, ari-ari akan terbentuk untuk memenuhi kebutuhan perkembangan embrio. Pada hamil anggur, ari-ari tidak terbentuk normal, melainkan tumor yang terbentuk pada rahim.
Patofisiologi Mola Hidatidosa PDF
Jika tidak segera ditangani, kondisi ini dapat menyebabkan pendarahan hebat dan komplikasi lainnya yang lebih serius. 2. Kram Perut dan Nyeri Panggul. Kram perut dan nyeri panggul adalah salah satu gejala mola hidatidosa. Kondisi ini dapat menyebabkan rasa nyeri pada area perut dan panggul seperti kram atau kontraksi.
Mola Hidatidosa PDF
JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO Volume 6, Nomor 2, April 2017 Online : http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/medico ISSN Online : 2540-8844 Arlitta Intan Kusuma, M.
mola hidatidosa
DEFINISI Mola hydatidosa adalah suatu kehamilan yang tidak wajar, yang sebagian atau seluruh vili korialisnya mengalami degenerasi hidrofik berupa gelembung yang menyerupai anggur. Mola Hidatidosa (MH) secara histologis ditandai oleh kelainan vili korionik yang terdiri dari proliferasi trofoblas dengan derajat bervariasi dan edema stroma vilus.
Mola hidatidosa dan Koriokarsinoma, endometriosis
Secara umum, mola hidatidosa terbagi menjadi dua jenis yaitu mola hidatidosa komplit dan parsial. Keduanya dibedakan berdasarkan keberadaan fetus pada pemeriksaan. [4] Diagnosis mola hidatidosa dicurigai bila perempuan dengan riwayat amenorea, mengalami perdarahan pervaginam, dan saat pemeriksaan didapatkan uterus dengan ukuran yang lebih besar.
Referat Mola Hidatidosa PDF
Gambar 2. 2 Mola Hidatidosa Parsial 5. Tanda dan Gejala Menurut Mochtar, 2005 terdapat beberapa tanda dan gejala pada mola dilihat dari keluhan dan beberapa pemeriksaan khusus obstetri yang dilakukan pada penderita: a. Terdapat gejala-gejala hamil muda yang kadang-kadang lebih nyata dari kehamilan biasa. b. Kadang kala ada tanda toksemia.
Mola Hidatidosa PDF
Bagikan artikel ini. Mola hidatidosa adalah salah satu kelainan pada proses kehamilan, dimana terbentuk massa atau jaringan yang terus tumbuh di dalam rahim pada awal kehamilan. Massa tersebut berbentuk bulat-bulat dan berisi cairan, persis menyerupai buah anggur. Oleh sebab itu kondisi ini disebut juga dengan kehamilan mola atau hamil anggur.